Rahasia Dibalik Nama Pena “idikms”

Perlu saya buka rahasia terpenting saya tentang nama pena “idikms” ini. Jadi sebenarnya ketika saya lahir, orang tua saya hanya memberikan nama “Idik Saiful” saja. Kemudian ketika masuk sekolah dasar, entah kenapa ditambahkan oleh guru saya (yang juga tetangga saya sendiri) yaitu Bapak Guru Dudung dengan tambahan nama “Bahri”, dan ini disetujui bapak saya. Jadilah […]

Perjalanan Panjang 3 Kali Ditolak Kuliah di UGM

Mungkin sebagian teman saya ada yang tau, bahwa ketika ada seleksi masuk perguruan tinggi jilid pertama yaitu SNMPTN, saya dinyatakan lolos yaitu di UIN Sunan Gunung Djati, Bandung, dengan Program Studi Fisika. Namun sebagian teman saya mungkin tidak tau, bahwa saya lulus itu di pilihan kedua. Karena merasa tidak lolos di pilihan pertama, saya ikut […]

Berkah Ditolak Fakultas Hukum UII

Setelah lulus dari UIN Yogyakarta, target saya selanjutnya adalah melanjutkan pendidikan ke jenjang S2. Kampus impian yang ingin saya masuki adalah Universitas Gadjah Mada (UGM). Namun saat itu, saya baru diwisuda pada bulan Agustus 2017, sementara pendaftaran UGM ditutup pada bulan Juli. Sehingga tentu saja tidak bisa ikut daftar di UGM, karena ternyata UGM tidak […]

WeCreativez WhatsApp Support
Our customer support team is here to answer your questions. Ask us anything!